IDENTIFIKASI BENTUK KOMUNIKASI EFEKTIF ORANG TUA DENGAN ANAK
(1) Program Studi Bimbingan dan Konseling Islam, Universitas Islam Ar-Raniry, Banda Aceh, Aceh, Indonesia
(2) Program Studi Bimbingan dan Konseling Islam, Universitas Islam Ar-Raniry, Banda Aceh, Aceh, Indonesia
(3) Program Studi Bimbingan dan Konseling Islam, Universitas Islam Ar-Raniry, Banda Aceh, Aceh, Indonesia
(4) Program Studi Bimbingan dan Konseling Islam, Universitas Islam Ar-Raniry, Banda Aceh, Aceh, Indonesia
(5) Program Studi Psikologi, Universitas Persada Indonesia Y.A.I, Jakarta, Indonesia
(*) Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami bentuk-bentuk komunikasi efektif antara orang tua dengan anak, untuk mengetahui dan mendalami pelaksanaan komunikasi efektif antara orang tua tunggal dengan anak, untuk mengetahui dan mempelajari kendala-kendala yang dihadapi oleh orang tua tunggal dalam membangun komunikasi efektif dengan anak. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan, menggunakan metode deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara semiterstruktur, dan dokumentasi dengan sumber data berjumlah 10 orang. Teknik analisis data dilakukan yakni dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Pertama bentuk-bentuk komunikasi antara orang tua dengan anak yaitu komunikasi antarpribadi, komunikasi kelompok, dan komunikasi pembelajaran. Kedua pelaksanaan komunikasi antara orang tua tunggal dengan anak yaitu dengan memberikan hukuman kepada anak serta mengatur kegiatan anak sehari-hari. Ketiga kendala yang dihadapi oleh orang tua tunggal dalam membangun komunikasi efektif dengan anak terbagi dua, yaitu kendala internal dan kendala eksternal. Kendala internal berasal dari dalam diri individu orang tunggal terkait bahasa yang digunakan, emosi yang tidak bisa dikendalikan, serta kurangnya pendidikan dan pengetahuan orang tua. Kendala eksternal berasal dari luar individu terkait lingkungan keluarga dan lingkungan sosial seperti halnya ada anak yang masih melawan orang tua serta pengaruh teman sebaya.
Full Text:
PDFReferences
Astuti, S., & Sukardi, T. (2013). Faktor-faktor yang mempengaruhi kemandirian untuk berwirausaha pada siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(3).
Chairani, R., Palestin, B., & Nuraeni, A. (2022). Effective Communication The Foundation of Family Resilience Towards Healthy Adolescent. Journal of Drug Delivery and Therapeutics, 12(6), 94–97.
Daradjat, Z. (1970). Ilmu jiwa agama. Bulan Bintang.
Dini, J. (2023). Peran orang tua dalam membentuk kemandirian anak usia 4-5 tahun. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(1), 587–599.
Foti, P., & Sidiropoulou, M. (2020). The Development of the Child’s Personality and the Contribution of the Social and Cultural Environment. European Journal of Education Studies, 7(8). http://oapub.org/edu/index.php/ejes/article/view/3183
Ismiati, I. (2018). Perceraian orangtua dan problem psikologis anak. At-Taujih: Bimbingan Dan Konseling Islam, 1(1).
Izzulhaq, B., & Simanjuntak, M. B. (2022). The Importance of Communication In The Family” Ali and The Queens of Queens”. LITERACY: International Scientific Journals of Social, Education, Humanities, 1(2), 45–56.
Jamiah, Y. (2010). Keluarga harmonis dan implikasinya terhadap pembentukan kepribadian anak usia dini. Jurnal Cakrawala Kependidikan, 8(1).
Kertamuda, F. E. (2023). Konseling Pernikahan untuk Keluarga Indonesia: Edisi 2. Penerbit Salemba.
Khadijah, M. A., & Amelia, N. (2020). Perkembangan fisik motorik anak usia dini: Teori dan praktik. Prenada media.
Leys, C., Arnal, C., Kotsou, I., Van Hecke, E., & Fossion, P. (2020). Pre-eminence of parental conflicts over parental divorce regarding the evolution of depressive and anxiety symptoms among children during adulthood. European Journal of Trauma & Dissociation, 4(1), 100102.
Lipscomb, K. O. (2015). Parents’ and teachers’ perceptions of effective communication in two schools in one division in Virginia. Virginia Polytechnic Institute and State University.
List, J. A., Pernaudet, J., & Suskind, D. L. (2021). Shifting parental beliefs about child development to foster parental investments and improve school readiness outcomes. Nature Communications, 12(1), 5765.
Marisa, C., Fitriyanti, E., & Utami, S. (2018). Hubungan pola asuh orangtua dengan motivasi belajar remaja. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 6(1), 25.
Mohan, S., Dhanapal, S., Govindasamy, V., & Pillay, K. S. P. (2022). Psychological impact of parent-adolescent communication: A critical analysis. Int J Public Heal Sci, 11, 1210–1222.
Nudin, B., Hasanudin, F., Iqbal, M., Pusparini, M. D., Habibi, M., Makfi, M. M., Paramitha, N. A., Novianti, W. D., Ayatina, H., & Astuti, F. T. (2021). Ketahanan Keluarga Islami dalam Multi Perspektif. Aswaja Pressindo.
Papadopoulos, D. (2021). Parenting the exceptional social-emotional needs of gifted and talented children: What do we know? Children, 8(11), 953.
Sahara, F. R. (2022). Communication for the Resolution of Family Conflicts Between Parents and Children.
Sugiyono, S. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Cetakan 8. Alfabeta, Bandung. Alfabeta.
Suharni Arikunto. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Rineka Cipta.
Ulwan, A. N. (2007). Pendidikan anak dalam Islam. Jakarta: Pustaka Amani, 22.
DOI: https://doi.org/10.59027/alisyraq.v7i2.611
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published by:
Perkumpulan Ahli Bimbingan Konseling Islam Indonesia
Islamic Guidance and Counseling Room, Faculty of Da'wah and Communication Building, First Floor, State Islamic University (UIN) Sunan Kalijaga, Jl. Marsda Adisucipto, Yogyakarta, Indonesia, Postal Code 55281
ISSN (e) : 2685-8509
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.